Monday, October 24, 2011
Home »
Pertandingan
» Kejuaraan Tenis Meja Antar Instansi Kabupaten Kapuas
Kejuaraan Tenis Meja Antar Instansi Kabupaten Kapuas
Dalam rangka memeriahkan hari sumpah pemuda, Setda Kapuas menggelar kejuaraan tenis meja yang diselenggarakan tanggal 24-27 di aula Pemda Kapuas. Kejuaraan yang mempertandingkan tunggal Putra ini diikuti oleh 32 peserta dari SKPD yang ada di Kapuas di tambah peserta undangan dari PU Pulang Pisau. Ibu Deni Widanarni, SE (Kabid Administrasi dan Kemasyarakatan) membuka kejuaraan ini dengan pemukulan bola pertama.
update 26 Oktober
Hasil Pertandingan :
Juara I : Mardiyanto dari Diknas Kapuas
Juara II : Edi Wilson dari Disporabudpar Kapuas
Juara III : Teguh Fahriadi dari Setda Kapuas
Juara III : Ramblan dari Diknas Kapuas.
0 comments:
Post a Comment